Berita TerbaruBerita UtamaTotabuan

Tim Jaguar Siap Berantas Pelanggar Perda Bolmong

×

Tim Jaguar Siap Berantas Pelanggar Perda Bolmong

Sebarkan artikel ini
Kasat Pol PP Bolmong dan tim saat mengikuti apel Nusantara Bersatu/Foto: manadonews/Steven
Kasat Pol PP Bolmong dan tim saat mengikuti apel Nusantara Bersatu/Foto: manadonews/Steven
Kasat Pol PP Bolmong dan tim saat mengikuti apel Nusantara Bersatu/Foto: manadonews/Steven

LOLAK, MANADONEWS – Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Bolaang Mogondow (Bolmong) telah membentuk tim Jaguar Mobile.

Tim yang dibentuk oleh Kasat Pol PP Linda Lahamesang ini bertujuan memberantas para pelanggar Perda Bolmong.

MANTOS MANTOS

Di antaranya para pedagang yang berjualan di badan jalan dan fasilitas umum, para PNS  yang kedapatan berada di luar saat jam kantor dengan tidak memiliki surat tugas luar, pelajar yang membolos serta memakai lem ehabond, termasuk masyarakat luas yang melanggar Perda.

Hal itu disampaikan Linda saat menghadiri acara deklarasi “Nusantara Bersatu” di lapangan Daagon Lolak, Rabu (30/11 ).

“Bagi pelanggar yang PNS, kami akan membuat laporan ke kepala dinas/badan yang bersangkutan untuk diberi sanksi. Untuk siswa/pelajar kami akan beri pembinaan, sedangkan untuk pedagang akan diberi sanksi sesuai tingkat pelanggaran,”ujar Linda.

Baca Juga:  Kata Steven Kandouw ketika Buka Gerakan Pangan Murah 

Steven Rapar

 

Yuk! baca berita menarik lainnya dari MANADO NEWS di GOOGLE NEWS dan Saluran WHATSAPP
Example 120x600

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Agama

MANADO,MANADONEWS.CO.ID- Wujudkan sikap toleransi antar umat beragama dan peduli sesama, Komandan Yonif (Danyonif) 712/Wiratama Letkol Inf Mukhammad Yusron kerahkan prajuritnya untuk membantu pengamanan perayaan Natal. Kegiatan ini bertujuan untuk memastikan…

Agama

Tahuna, MANADONEWS.CO.ID – Dalam suasana penuh haru dan sukacita, umat Katolik Stasi Hati Kudus Yesus Bahoi berkumpul untuk merayakan Vigili Natal yang di pimpin oleh Pastor Paulus Salabia, Pr. Dalam…