Berita TerbaruBerita UtamaPolitik

Besok Paripurna Ranperda Pajak dan Retribusi, Reses Dimulai 9 Desember, Perjalanan Dinas Tinggal Satu Kali

×

Besok Paripurna Ranperda Pajak dan Retribusi, Reses Dimulai 9 Desember, Perjalanan Dinas Tinggal Satu Kali

Sebarkan artikel ini
Salah satu agenda rapat paripurna DPRD Sulut

Manado – Desember 2023 ini DPRD Sulut akan menuntaskan beberapa agenda.

Selasa (5/12/2023), DPRD Sulut akan memparipurnakan Ranperda tentang Pajak dan Retribusi Daerah Provinsi Sulawesi Utara menjadi Perda.

MANTOS MANTOS

“Agenda terdekat ini untuk penetapan Ranperda Pajak dan Retribusi, karena Sulawesi Utara itu jadi note atau catatan harus segera selesai di tahun ini. Makanya besok Ranperda ini ditetapkan menjadi Perda,” terang Ketua DPRD Sulut, Fransiscus Silangen, kepada wartawan usai rapat Banmus, Senin (4/12/2023).

Rapat Banmus, kata Silangen, juga membahas agenda reses pimpinan dan anggota DPRD.

“Agenda untuk reses tanggal 9 sampai tanggal 14 Desember 2023,” ujar politisi PDI-Perjuangan ini.

Hal lainnya yang dibahas soal perjalanan dinas.

Baca Juga:  Hindari Kinerja Kacau Balau, KPU Bekali PPK Se-Kabupaten Sangihe

“Untuk perjalanan dinas tinggal satu kali supaya penyerapannya bisa maksimal,” kata Silangen.

(***Jrp)

 

Yuk! baca artikel menarik lainnya dari MANADO NEWS di GOOGLE NEWS
Example 120x600
Agama

MINAHASA,MANADONEWS.CO.ID- Dalam suasana khidmat dan sederhana, Satuan Teritorial Kodim 1302/Minahasa menggelar kegiatan memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 Hijriah di Mushollah Al Muhajirin Makodim 1302/Minahasa, Jalan Manguni, Kelurahan Sasaran, Kecamatan…